Dirk Kuyt Menilai Kombinasi Van Gaal Dan Van Persie Akan Bawa MU Ke Kejayaan

Dirk Kuyt Menilai Kombinasi Van Gaal Dan Van Persie Akan Bawa MU Ke Kejayaan– Keberadaan Louis Van Gaal sebagai manajer baru di Manchester United memang menjadi topik pembicaraan yang sangat sering dibicarakan oleh banyak orang. Salah satu pemain ternama yang juga membicarakannya adalah Dirk Kuyt, eks pemain Liverpool yang kini tengah membela Belanda di Piala Dunia 2014. Kuyt juga membicarakan mengenai Van Persie yang juga notabene sebagai rekan setimnya di timnas Belanda. Kuyt menyebutkan bahwa kombinasi Van Gaal dan Van Persie akan membawa hal-hal yang hebat di MU.

Kuyt, sebagai eks pemain Liverpool yang dulu memang sangat mencintai Liverpool menyayangkan Van Gaal untuk masuk ke dalam United. Hal tersebut dikarenakan, United kemungkinan besar akan menjadi lebih hebat lagi saat melawan rival abadinya, yaitu Liverpool. Memang tidak bisa dipungkiri lagi bahwa United adalah musuh besar dairi The Reds. Van Gaal dan Van Persie akan menjadi kombinasi yang berbahaya bagi musuh-musuh United.

Dikutip dari Soccerway Kuyt mengatakan bahwa Robin Van Persie adalah pemain yang luar biasa, dan van Persie telah membuktikan performanya yang luar biasa tersebut di MU. Kuyt juga kemudian melanjutkan bahwa keberadaan Van Persie dan Van Gaal di MU akan membawa banyak kesuksesan.

Kuyt juga membicarakan tentang Van Gaal yang mana Ia adalah Pelatih yang sangat terbuka dan mempunyai banyak ide dan taktik yang sangat cocok untuk para pemainnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Asian Sex Cams
04:21 AM