Ivan Rakitic Bangga Bergabung dengan Blaugrana

Ivan Rakitic Bangga Bergabung dengan Blaugrana– Memang bukan topik baru lagi bila kita membahas seputar Barcelona dan segenap prestasi yang dimiliki oleh tim Catalan ini, banyaknya prestasi yang diraih oleh salah satu klub terbesar di La Liga memang membuat satu topik sangat menarik untuk diperbincangkan. Salah satunya dengan kedatangan bebrapa nama baru serta kepergian nama – nama pemain andalan Blaugrana membuat perbincangan kali ini akan semakin menarik.

Masih seputar kedatangan Ivan Rakitic dari Sevilla yang baru – baru ini telah menyelesaikan semua proses yang dibutuhkan bagi dirinya untuk berganti Jersey Blaugrana musim depan. Demi menebus misi untuk tampil di Liga Champion sesegera mungkin memang Barcelona adalah pilihan paling tepat.

Rakitic menuturkan secara pribadi bahwa sebelum dirinya resmi menjadi milik Blaugrana memang ada cukup banyak klub – klub besar di Liga Eropa yang berjuang untuk mendapatkan perhatian dari gelandang timnas Kroasia tersebut, namun hati Rakitic hanya untuk Barcelona semata.

Walhasil peluang klub – klub lain untuk mendapatkan dirinya tidak menjadi kenyataan karena Rakitic jauh lebih memilih Barcelona sebagai pelabuhan selanjutnya, skil serta usia yang masih menjanjikan membuat dirinya menjadi pilihan yang baik bagi Barca untuk dapat bersaing di musim mendatang, Rakitic tentu sangat senang karena dirinya mendapatkan posisi utama di Barca yang sangat sulit di peroleh oleh pemain lainnya yang sudah lama merumput di Barca sekalipun.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Asian Sex Cams
13:48 PM